Sunday, August 22, 2010

Kuasa dan Pengetahuan

Sangkar itu berisi buku. Secara simbolik, buku-buku itu dilepaskan dari sangkar, pertanda pengetahuan harus dibebaskan dari kekukasaan yang zalim. Pengetahuan harus dilawan dengan pengetahuan, bukan kuasa yang congkak. Mungkin itulah maksud dari tata-panggung dengan pernak-pernik itu.

No comments:

Murid Sunan Kalijaga

Bertemu dgn Mas Zainul Abas di Jember. Setelah sekian lama tak bersua, kami tetap menyatu di bawah guru Sunan Kalijaga.