Dalam hermeneutik, otoritas itu adalah mereka yang mempunyai akses pada pengetahuan tertentu. Namun, dalam praktik, pengetahuan itu juga terkait dengan otoritas dalam pengertian kekuasaan untuk melakukan tindakan atas dasar pengetahuan. Sebagaimana telah diumumkan jauh-jauh hari sebelumnya, ada area tertentu di kampus yang tidak boleh dijadikan kawasan parkir kendaraan. Jika peringatan ini tidak dipatuhi, maka ban mobil bersangkutan akan dikunci, seperti terlihat dalam gambar di atas. Kita tak hanya memerlukan pengetahuan tentang ketertiban, tetapi juga pihak berwenang yang mewujudkan pesan pengetahuan. Kalau dibiarkan, kita hanya akan menikmati kekacauan setiap hari.
Monday, September 27, 2010
Otoritas dan Pengetahuan
Dalam hermeneutik, otoritas itu adalah mereka yang mempunyai akses pada pengetahuan tertentu. Namun, dalam praktik, pengetahuan itu juga terkait dengan otoritas dalam pengertian kekuasaan untuk melakukan tindakan atas dasar pengetahuan. Sebagaimana telah diumumkan jauh-jauh hari sebelumnya, ada area tertentu di kampus yang tidak boleh dijadikan kawasan parkir kendaraan. Jika peringatan ini tidak dipatuhi, maka ban mobil bersangkutan akan dikunci, seperti terlihat dalam gambar di atas. Kita tak hanya memerlukan pengetahuan tentang ketertiban, tetapi juga pihak berwenang yang mewujudkan pesan pengetahuan. Kalau dibiarkan, kita hanya akan menikmati kekacauan setiap hari.
Subscribe to:
Post Comments (Atom)
Ruang Baca
Saya meletakkan pesan Pak Musa Asy'arie di loteng, tempat kami menyimpan buku. Berjuang dari Pinggir adalah salah satu karya beliau yan...
- 
Semalam, kami berlatih menyanyikan lagu daerah, Apuse Kokondao Papua dan Ampar-Ampar Pisang dari Kalimantan. Ibu Yunita, mahasiswa PhD Musik...
 - 
Ke negeri Temasek, kami menikmati nasi padang. Kala itu, tidak ada poster produk Minang asli. Pertama saya mengudap menu negeri Pagaruyung ...
 - 
Ahmad Sahidah lahir di Sumenep pada 5 April 1973. Ia tumbuh besar di kampung yang masih belum ada aliran listrik dan suka bermain di bawah t...
 
1 comment:
[ Namun, dalam praktik, pengetahuan itu juga terkait dengan otoritas dalam pengertian kekuasaan untuk melakukan tindakan atas dasar pengetahuan. ]
Otoritas ini terkait dengan sifat dasar manusia, untuk menguasai manusia lain. Dalam sudut pandang lain, banyak manusia yang meyakini ada mitos manusia kuat, jadinya ya saling dukung lah.
Salam kenal Pak Ahmad :)
Post a Comment