Thursday, May 10, 2012

Kesempurnaan Cicero


Di sini, pengunjung perpustakaan disambut dengan tulisan besar di dinding. Kalau kita merasa nyaman, kata Cicero, kita telah mendapatkan satu di antara dua kesempurnaan dalam hidup. Apabila Anda merasa lelah, Anda hanya perlu melangkah kaki ke luar dari perpustakaan untuk menikmati taman di sekitar kampus. Dengan menikmati keduanya, kita telah merengkuh kesempurnaan secara utuh. 

No comments:

Mahasantri dan Calon Ulama

Seusai presentasi, Ust Bahaudin berfoto bersama. Mahasantri Ma'had Aly Ath-Thalibin Al-Anwar Rembang tergambar membawakan fikih tasawuf ...